Konvensi P. Demokrat 2020: Upaya Merangkul Massa di Luar Partai
- Patsy Widakuswara
Di Wilmington, Delaware, kandidat Presiden Joe Biden pada hari terakhir Konvensi Partai Demokrat menerima nominasi dirinya sebagai capres melawan petahana Donald Trump. Konvensi biasanya menjadi sarana menyemangati massa partai, sekaligus merangkul pemilih independen atau bahkan pendukung lawan.
Episode
-
Desember 27, 2024
Trump Ingin Segera Akhiri Perang Gaza. Apakah Bisa?
-
Desember 26, 2024
Jelang Wacana Deportasi Massal, New York City Kencangkan Ikat Pinggang
-
Desember 25, 2024
Laporan VOA untuk Kompas TV: Suasana Perayaan Natal di Amerika Serikat