Lomba Merancang Kota Masa Depan di AS
Saat Indonesia sedang merancang ibukota baru, 45 ribu siswa SMP di AS mengikuti lomba kota masa depan. Temanya adalah kota dengan pasokan air bersih yang andal, dan para siswa mengerahkan kreativitas dan imajinasi mereka untuk merancangnya. Berikut laporan Helmi Johannes dari VOA di Washington, DC.
Episode
-
November 26, 2024
Konversi Mobil ke Bahan Bakar Gas di Nigeria Masih Hadapi Kendala
-
November 25, 2024
Jutaan Warga Kota New York ‘Siaga Kekeringan’ Karena Waduk Kurang Air
-
November 22, 2024
Aplikasi Ponsel untuk Melacak Migrasi Burung di Kenya
-
November 21, 2024
Persaingan Menawarkan Paket Hemat Santap Thanksgiving
-
November 20, 2024
Terhimpit Inflasi, Banyak Warga AS Jalani "Second Job"
-
November 19, 2024
Mengubah Limbah Plastik Menjadi Bahan Bakar Solar