Semangat Menyatukan Partai Demokrat Terusik Wikileaks
Konvensi Partai Demokrat dibuka di Philadephia dengan semangat menyatukan partai setelah proses pemilihan pendahuluan yang 'panas' akibat persaingan Hillary Clinton dengan Bernie Sanders. Tetapi semangat ini diusik oleh bocornya email yang mengisyaratkan pengurus pusat berpihak kepada Clinton.
Episode
-
Maret 01, 2025
Pertemuan Trump-Zelenskyy Ricuh, Perjanjian Mineral Batal
-
Februari 28, 2025
Laporan VOA untuk TVRI: Trump Ancam China dengan Tarif Tambahan Lagi
-
Februari 28, 2025
Metode Penentuan Hari Pertama Ramadan di AS
-
Februari 28, 2025
Serangan Israel ke Tepi Barat Kuatkan Kekhawatiran Aneksasi Wilayah
-
Februari 27, 2025
Calon Kanselir Jerman: Amerika Tak Pedulikan Eropa