Sindrom Hidung Putih Ancam Populasi Kelelawar
- Ariadne Budianto
Kelelawar yang bermanfaat bagi pertanian dan kelangsungan ekosistem mengalami penyurutan populasi akibat penyakit. Salah satunya adalah penyakit yang disebabkan jamur, dijuluki “sindrom hidung putih”, yang telah mematikan lebih dari 6 juta kelelawar di Amerika Utara sejak 2007.
Episode
-
November 04, 2024
Nobar “Siksa Kubur” Ramaikan Halloween di Washington
-
Oktober 25, 2024
Election Stress Disorder Landa Warga Amerika Jelang Pemilu