Detik-detik Terakhir Jelang Tenggat Waktu Jurang Fiskal - VOA untuk Kabar Pasar
Pergantian tahun menandai tenggat waktu bagi Amerika untuk menghindari perekonomiannya terjerumus ke dalam jurang fiskal. Bila kesepakatan tidak tercapai di parlemen sebelum 1 Januari, maka kenaikan pajak akan berlaku bagi sebagian besar warga Amerika. Sementara itu, berbagai program pemerintah Amerika terancam kena pangkas. Apa yang terjadi pada saat-saat terakhir ini dan seperti apa reaksi dari bursa saham di Wall Street? Berikut liputan reporter VOA Ade Astuti.
Terkait
Episode
-
Desember 23, 2024
Rusia Sibuk Perang, Turki Perluas Pengaruh di Balkan
-
Desember 22, 2024
Saksi Bisu Tsunami Aceh
-
Desember 21, 2024
20 Tahun Tsunami Aceh; Seberapa Siap Aceh Menghadapi Bencana?
-
Desember 20, 2024
Dampak Penetapan Alpius Hasim Madi sebagai Pelanggar HAM Berat