Beberapa Taman Nasional AS Dibuka Kembali
Sejumlah taman nasional dan monumen di AS bisa dibuka sementara berkat campur tangan pemerintah negara bagian. Beberapa negara bagian seperti New York, Arizona dan Utah, akhirnya menyumbangkan dana ke Lembaga Taman Nasional di Pemerintah Pusat agar membuka kembali taman nasional dan monumen di wilayah mereka. Pasalnya obyek-obyek ini bisa membawa pemasukan besar dari kunjungan wisatawan. Selengkapnya ikuti Laporan VOA bersama Helmi Johannes berikut ini.
Terkait
Episode
-
November 05, 2024
Otoritas Pasang Alat Pemantau Kualitas Udara di Sekitar Ibu Kota Kenya
-
November 04, 2024
Nobar “Siksa Kubur” Ramaikan Halloween di Washington
-
Oktober 31, 2024
Dua Kios Berdampingan Jual Atribut Kampanye Partai Berseberangan
-
Oktober 30, 2024
Upaya Merayakan Halloween Secara Hemat dan Hijau