Badan Pusat Statistik (BPS) melaporkan neraca perdagangan barang Indonesia pada Juli 2022 mengalami surplus senilai $4,23 miliar. Namun sejumlah faktor, termasuk stabilitas di kawasan Asia, dinilai dapat menghambat pencapaian positif yang Indonesia torehkan di sektor ekonomi pada tahun ini.