Presiden Joko Widodo menyayangkan ketidaktegasan aparat penegak hukum di lapangan kepada masyarakat yang melakukan pelanggaran protokol kesehatan.
Pemerintah mengisyaratkan kemungkinan membeli vaksin buatan Pfizer yang diklaim 90 persen efektif menangkal virus corona.
Uji coba penyelenggaraan ibadah umrah mulai dilakukan. Namun, ada beberapa jemaah umrah yang terkonfimasi positif virus corona.
Kemenangan Joe Biden dalam pilpres Amerika Serikat (AS) tidak hanya berdampak baik bagi perekonomian dunia, tapi juga perekonomian Indonesia.
Presiden Joko Widodo membagikan satu juta sertifikat tanah pada hari ini. Ia berharap pembagian sertifikat tanah tersebut dapat menekan jumlah kasus sengketa tanah.
Meski masuk ke dalam jurang resesi, pemerintah optimistis perekonomian Indonesia tumbuh positif akhir tahun ini.
Pemerintah yakin, sektor swasta dapat ikut berperan memulihkan ekonomi tanah air pasca resesi.
Undang-Undang (UU) Cipta Kerja resmi ditandatangani oleh Presiden Joko Widodo. Namun, masih banyak yang menolak UU tersebut.
Pemerintah segera menyelesaikan rencana program vaksinasi COVID-19. Seperti apa roadmap-nya?
Presiden Joko Widodo memperkirakan pertumbuhan ekonomi pada kuartal-III akan kembali minus. Ini artinya, Indonesia bakal menyusul negara-negara lain yang sudah masuk ke jurang resesi.
Presiden Joko Widodo menerima kunjungan Menteri Luar Negeri Amerika Serikat (AS) Mike Pompeo. Kedua belah pihak berharap dapat meningkatkan kerjasama ekonomi.
Kabar batalnya Indonesia membeli vaksin dari perusahaan luar negeri santer beredar dalam beberapa hari terakhir. Pemerintah pun akhirnya mengklarifikasi kabar tersebut.
Kerja sama pengadaan vaksin dengan beberapa perusahaan penyedia vaksin corona di luar negeri dikabarkan batal. Mengapa?
Pemerintah gencar memulai kerja sama pengadaan vaksin Covid-19 dengan berbagai perusahaan internasional, meskipun belum diketahui apakah vaksin tersebut aman dan efektif.
Satuan Tugas (Satgas) Penanganan Covid-19 menjamin keamanan vaksin virus corona sebelum disuntikkan kepada jutaan warga Indonesia.
Kunjungan Perdana Menteri Jepang Yoshihide Suga ke Indonesia menurut sejumlah kalangan, akan menimbulkan ancaman bagi China. Benarkah demikian?
Sektor pariwisata merupakan sektor yang paling terdampak pandemi. Pemerintah pun menganggarkan dana triliunan rupiah untuk menghidukan kembali sektor ini.
Jelang liburan panjang, Satgas Penanganan COVID-19 berharap agar masyarakat tidak banyak melakukan kegiatan di luar rumah.
Menteri Keuangan mengklaim perekonomian Indonesia membaik, meskipun masih diliputi kondisi pandemi. Salah satu indikatornya adalah naiknya konsumsi masyarakat. Namun pengamat membantah.
Tunjukkan lebih banyak